Hal : Rencana Penelitian Saya
Kepada : Ibu Ati Harmoni
di
Tempat
Dengan Hormat,
Sehubungan akan dilakukannya Penelitian Ilmiah disemester genap, Saya Rini Agustina kelas 3EA01 akan sedikit memberikan gambaran terkait Penelitian saya.
Adapun bidang yang akan saya teliti yaitu Bidang Produksi dimana yang terkait dengan Masalah Ekonomi. Alasan Saya memilih Bidang Produksi selain masih sedikit orang yang meneliti bidang ini juga saya tertarik dengan Masalah Produksi yang nantinya dapat saya kembangkan dan mencari masalah-masalah apa saja yang terkait bidang tersebut. Sebagai dasar pertimbangan Penelitian ini selain saya telah dapat materi Manajemen Operasional dan juga Dosen yang terkait akan membantu dalam Penelitian Saya nanti, Pada dasarnya saya menyukai hitungan dan sesuatu hal yang pasti, Maka itu saya akan Menggunakan Medote kwantitatif di Penelitian saya nanti. Untuk Judul dan Batasan Pembahasannya sendiri Saya belum tentukan dikarenakan saya masih mencari contoh Jurnal yang tepat untuk saya teliti nanti dan juga Perusahaan yang saya akan teliti.
Adapun bidang yang akan saya teliti yaitu Bidang Produksi dimana yang terkait dengan Masalah Ekonomi. Alasan Saya memilih Bidang Produksi selain masih sedikit orang yang meneliti bidang ini juga saya tertarik dengan Masalah Produksi yang nantinya dapat saya kembangkan dan mencari masalah-masalah apa saja yang terkait bidang tersebut. Sebagai dasar pertimbangan Penelitian ini selain saya telah dapat materi Manajemen Operasional dan juga Dosen yang terkait akan membantu dalam Penelitian Saya nanti, Pada dasarnya saya menyukai hitungan dan sesuatu hal yang pasti, Maka itu saya akan Menggunakan Medote kwantitatif di Penelitian saya nanti. Untuk Judul dan Batasan Pembahasannya sendiri Saya belum tentukan dikarenakan saya masih mencari contoh Jurnal yang tepat untuk saya teliti nanti dan juga Perusahaan yang saya akan teliti.
Demikianlah surat yang dapat saya tulis terkait Rencana Penelitian Ilmiah saya, Atas perhatian ibu saya ucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Rini Agustina